loading...
RADARKAMPUS.COM, Semarang – Beasiswa S-3 di University of Queensland, Australia, The
Australian Institute for Bioengineering & Nanotechnology (AIBN) memberikan
penawaran beasiswa untuk jenjang S-3 pada bidang kimia polimer.
Sebagai
sebuah lembaga penelitian multidisiplin yang menyatukan ahli-ahli di bidang
biologi, kimia, teknik, hingga komputer AIBN sendiri akan menawarkan beasiswa
dengan fokus pada sintesis polimer baru dan struktur polimer untuk obat,
vaksin, dan sebagainya.
Keuntungan
dari beasiswa ini adalah nantinya penerima akan menerima biaya kuliah sekitar
26.288 dolar Australia per tahun. Selain itu, nantinya penerima beasiswa juga akan
diberikan kesempatan untuk memperpanjang beasiswa selama enam bulan.
Persyaratan
untuk memperoleh Beasiswa ini diantaranya adalah kemampuan bahasa asing, memenuhi
persyaratan dari University of Queensland’s English minimal dua publikasi
ilmiah.
Pendaftaran
dan informasi selengkapnya dapat dilihat [DISINI]. Sedangkan batas akhir
pendaftaran beasiswa ini adalah 2 September 2016.
BACA JUGA
loading...
Labels:
Beasiswa
Thanks for reading Beasiswa S-3 di University of Queensland, Australia. Please share...!
0 Comment for "Beasiswa S-3 di University of Queensland, Australia"