loading...
RADARKAMPUS.COM I
Komunitas pulangkampuang.com baru-baru ini mengadakan acara Talkshow/ Kuliner/
Fotografi/Hiburan nan bernuansa Ranah Minang, untuk sanak yang berdomisili di
area Jabodetabek.
Pembicara dalam
kegiatan ini diantaranya, Nurhayati Subakat (Owner Wardah Cosmetics), Irman
Gusman (Negarawan Minang), dan Indra J Piliang (politisi minang). Selain itu
kegiatan ini akan dimeriahkan oleh Bapak Taufik Ismail (Budayawan Minang) serta
Elly Kasim ( Penyanyi Minang).
Tidak hanya itu,
kegiatan ini turut mengundang Bapak Irwan Prayitno (Gubernur Sumbar periode
2016-2021).
Nantinya kegiatan ini
akan berlangsung pada Minggu, 28 Februari 2016 pukul 08:00 s.d 16.00 bertempat
di Aula Kampus Universitas Negeri Jakarta, Rawamangun. Acara gratis, untuk itu
silakan mengisi formulir pendaftaran berikut.
REGISTRASI ACARA
SAHARI JOPULANGKAMPUANG.COM. To fill it out, visit: saharijo.pulangkampuang.com
atau wa/SMS ke No 085691535219 dengan format Namo_Umua_AsaKampuang_Email. Buruan
daftar karena kuota terbatas.
BACA JUGA
loading...
Labels:
Event
Thanks for reading Komunitas pulangkampuang.com Mengadakan Acara Talkshow/ Kuliner/ Fotografi/ Hiburan nan bernuansa Ranah Minang. Please share...!
0 Comment for "Komunitas pulangkampuang.com Mengadakan Acara Talkshow/ Kuliner/ Fotografi/ Hiburan nan bernuansa Ranah Minang"